Halo Sobat! | Members area : Register | Sign in
Pasang Iklan | Kontak | Profile | Link | Donasi | Sitemap
Artikel Terbaru :

Ngeri, Roller Coaster 121 Derajat

Ditulis Oleh Keyoy on 12 Juli 2011 | 7/12/2011 05:38:00 PM

Headline

MAJALAHASIK.COM - Roller coaster ini sangat curam, kemiringan luncurnya 121 derajat dan ketinggiannya 43 meter. Ngeri.

Di dekat gunung Fuji di Jepang ada roller coaster yang menyeramkan. Atau malah menantang? Entahlah. Tapi kalau Anda penggila roller coaster, kalau ke Jepang, mampirlah untuk mencoba roller coaster yang satu ini.

Roller coaster Takabisha ini baru dibangun dan terletak di taman hiburan Fuji-Q Highland. Posisinya kemiringannya 121 derajat. Kalau tidak berani, sebaiknya jangan coba. Karena bisa jadi Anda akan terlempar dari kursinya.

Posisi terjun roller coaster Takabisha sangat curam. Memberikan pengalaman jungkir balik seperti yang yang dirasakan pilot pesawat tempur. Bayangkan saja, meluncur dari ketinggiannya 43 meter dengan kecepatan 99 kilometer/jam.

Hii…, ngeri.

.:Artikel Terkait:.

lintasberita